Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2017

Fungsi Menu dan Ikon Corel Draw

Fungsi Menu dan Icon Aplikasi CorelDraw CorelDraw adalah salah satu software grafis berbasis vektor. Software lain yang sejenis antara lain: Macromedia Freehand, Adobe Ilustrator. Ada juga Autodesk AutoCad dan Kinetix 3DStudioMax yang juga berbasis vektor namun kelasnya berbeda, karena AutoCad lebih condong ke keperluan industri, dan 3DStudioMax lebih condong ke arah animasi, dan keduanya memiliki kemampuan vektor 3D. Coreldraw memberikan kemudahan lebih untuk menggambar teknik daripada menggambar non-teknik, sehingga waktu pengerjaannya pun relatif lebih singkat. Hal ini dikarenakan oleh tiga hal; Ø    gambar teknik biasanya lebih sederhana daripada gambar lain, misalnya tubuh manusia. Ø    gambar teknik umumnya tidak menggunakan banyak titik. Ø    ada banyak pengulangan pada gambar teknik. Begitu anda masuk lingkungan interface Coreldraw, anda akan menemui tampilan seperti pada gambar.  Menu-menu CorelDRAW terdiri dari : Menu bar , adalah barisan m